nah, entah ini curhat atau apa, karena kalau orang bilang ini curhat, gue akan dengan sangat yakin bilang "ENGGAK" walaupun gue tau, suatu saat nanti saat gue udah berumur benar benar dewasa dan baca lagi tulisan ini, gue akan ketawa-ketawa sendiri sambil mikir betapa labilnya gue dulu waktu abg, dan gue akan mengakui dengan malunya kalau ini adalah curhatan. tapiii inilah masa muda.. nikmatin aja, karena masa muda itu indah justru karena up and down yang terjadi ini. let's start from here...